23-7-2014
Di suatu kamar yang sangat rapi ,tampak seorang yeoja sedang tertidur pulas dikasurnya,selimut yang menyelimuti tubuhnya sampai leher.
Gordyn kamar yang belum terbuka.masuklah seorang maid yang sudah cukup tua .
"ayo agasshi bangun "ucap han ajumma membuka gordyn.
Gronya tidak bersuara dia tetap tertidur pulas dan hanya memindahkan posisi tidurnya jadi tengkurep.
"ayo agasshi bangun sudah siang ... "ucap han ajumma menggoyang2kan tubuh gronya ,lalu menarik selimutnya karena tidak dapat respon dari gronya
"aaah aku masih mengantuk .."ucap gusar gronya lalu menarik selimutnya lagi
"ini sudah siang ,memang semalam kamu pulang jam berapa ?"tanya han ajumma
"sangat malam "jawab gronya dengan mata yang masih tertutup
"ayo bangun sudah siang,memangnya kamu tidak mau sekolah ?"tanya han ajumma lembut
"aku pulang malam menemani appa bertemu dengan para kepala dokter serta dokter2 lain dan rekan bisnisnya "ucap gronya
"orang ngomong apa nyambung ke apa "ucap han ajumma pelan .
"ayo bangun "ucap han ajumma lalu menarik selimut lagi dan menarik tangan gronya
"aku masih mengantuk "keluh gronya dengan mata yang masih tertutup
"ini hari pertamamu sekolah ,jadi kau tidak boleh terlambat "ucap han ajumma
"ayo cepat bangun dan mandi,tadi tuan kim sudah bilang kamu jangan sampai terlambat apa lagi tidak sekolah "ucap han ajumma lalu berdiri dan berjalan keluar
"dan aku tidak tanggung jawab kalau tuan kim marah padamu "sambung han ajumma lalu keluar dari kamar gronya . Dengan cepat gronya membuka matanya
"ne ... ne ... aku bangun sekarang"teriak gronya
"cepat mandi "ucap han ajumma dari luar kamar gronya
"haishh "ucap gronya memegangi kepalanya
20 menit kemudian gronya menuruni anak angga sambil menenteng tas ranselnya
"cepat ambil roti ini dan makan dimobil"ucap han ajumma memasukkan beberapa roti ke dalam kotak bekal dan memberikan ke gronya
"semalam kau pulang jam berapa ?"tanya han ajumma memberikan 1 gelas susu
"jam 12'an "jawab gronya lalu minum susunya
"apa tuan kim ada menjodohkanmu dengan anak rekan kerjanya?"tanya han ajumma
"tentu tidak ,kalau ada niat menjodohkan ku,aku sudah kabur dari pesta itu "ucap gronya lalu tertawa kecil
"aku berangkat sekolah dulu ne ? "ucap santai gronya lalu berjalan pergi
Gronya berjalan ke arah mobilnya yang akan mengantarnya ke sekolah . Gronya naik ke dalam mobilnya
"selamat pagi nona "ucap Im Joon Soo
"pagi Joon ahjussi"ucap gronya menengok sekilas ke im joon soo lalu focus membuka kotak bekalnya
"kau sudah sarapan ahjussi ?"tanya gronya
"sudah ,tadi sudah minum coffe yang dibuatkan han ajumma"jawab im jonn soo
"ya sudah jalan sekarang,aku sudah terlambat"ucap gronya lalu mengambil rotinya dan makan
Im Joon soo ahjussi pun langsung menjalankan mobilnya meluncur ke sekolah gronya
Sampailah didekat sekolah gronya
"sudah ahjussi berhenti disini saja "ucap gronya . Mobil pun berhenti,gronya segera keluar dari mobil dan berlari menuju sekolahnya
"tunggu ... pintu gerbangnya jangan ditutup "teriak gronya sambil berlari ke arah pintu gerbang
"maaf saya terlambat"ucap gronya mengatur nafasnya dan berdiri di antara pintu yang hampir tertutup
"kamu kan tau jam07.30 pintu gerbang sudah harus ditutup"ucap seorang siswa yang lebih senior karena menggunakan seragam AI SHS
"maaf sunbae aku kesiangan"ucap gronya
"ku mohon ijinkan aku masuk "mohon gronya
"ilhoon ada apa ?"tanya sunbae yang lain dari jarak yang tidak terlalu jauh . gronya dan ilhoon sama sama menoleh ke arah sumber suara
"suga ..."ucap ilhoon yang sudah menengok ke arah suga
"ini murid baru yang terlambat"jawab ilhoon ,suga melirik ke jam ditangannya .
"ya sudah suruh dia masuk "ucap suga,ilhoon kembali menengok ke arah gronya
"ya sudah sana kamu masuk kedalam,awas besok terlambat lagi"ucap ilhoon
"ne gamsahamnida ..."ucap gronya membungkuk dan tersenyum ke arah ilhoon . gronya segera berlari ke dalam gedung sekolah
"gamsahamnida .."ucap gronya membungkuk kecil saat lewat dihadapan suga
"sana cepat kamu menuju lapangan"ucap suga. Gronya segera berlari ke dalam sekolah menuju lapangan yang dimaksud.
"ilhoon tutup pintu gerbangnya "ucap suga
"ne "jawab ilhoon lalu menutup pintu gerbang
Di lapangan pun sudah ramai dengan siswa/i baru. Beberapa murid memperhatikan langkah gronya,para murid wanita sedikit bisik bisik saat melihat gronya lewat . Mungkin karena dari penampilan gronya postur tubuh,kulit,bentuk wajah,mata ,tidak seperti orang korea pada umumnya.
"dia orang mana ?"bisik seorang siswi
"mungkinkah dia dari america /europe"jawab pelan seorang yeoja
Tapi gronya bersikap cuek,dia pun jadi bingung harus baris dimana
"ayo cepat baris ..."ucaps eorang yeoja yang sedikit tomboy
"apa yang kamu lakukan ?cepat baris"tegor yeoja itu ke gronya
"tapi saya bingung mau baris dibarisan mana"ucap gronya bingung
"ya udah sembarang baris saja "ucap yeoja itu,lalu berjalan pergi
"tapi barisan siswi jangan barisan siswa"ucap yeoja itu lagi sambil menengok ke gronya
Gronya pun ke barisan siswi yang paling belakang,dia pun baris disana
"awwww ..."ucap gronya saat ada namja yang sedang bercanda dengan temannya dan menabrak gronya
Lalu namja yang menabrak gronya ,ternyata didorong temannya saat sedang bercanda,orang itu hanya menengok sekilas ke arah gronya dan sibuk bercanda lagi.
"haish namja ini rese sekali . sudah menabrak bukannya minta maaf"ucap gronya dalam hati dan melihat sinis sekilas ke namja itu lalu fokus kembali ke depan .
"tolong berhenti bicara"ucap suga didepan lapangan dengan mic.
"saat saya sedang bicara tolong diperhatikan,jangan ada yang bicara lagi'sambung suga
"saya akan menjelaskan kegiatan 2 hari kedepan"ucap suga
"kami sudah membagi kalian dalam kelas masing masing tapi untuk sementara "ucap suga
"dengan 2 pembimbing dari para senior yang tergabung dalam panitia orientasi siswa"ucap suga
"nanti pembimbing setiap kelas akan menjelaskan visi,misi AI SHS"ucap suga lagi
"ya ampun ribet amat sih tuh sunbae "gerutu namja yang tadi menabrak gronya
"visi misi tinggal liat dibuku panduan siswa padahal"gerutu namja itu lagi
"ini cowok mulutnya bawel banget kayak cewek "ucap ketus gronya dalam hati
Suga dan senior yang lain membacakan nama siswa dan siswi,dan menyuruh siswa/i baru mengikuti setiap pembimbing mereka .
Para siswa/i pun menuju kelompok masing masing yang terdiri dari 30-35 siswa/i
Gronya sudah sampai di depan kelasnya,dia pun masuk ke dalam kelas. Matanya tampak memperhatikan bangku-bangku yang masih kosong.
Matanya tertuju di barisan pertama paling ujung, 2 bangku yang masih kosong. Dia pun berjalan ke kursi itu dan duduk disana .
Gronya melepas tasnya,dan membuka tasnya mengeluarkan 1 buku tulis dan alat tulis . Lalu gronya menengok ke arah pintu kelas,ada berisik-berisik ,masuklah seorang namja yang tidak asing baginya.
"haishh aku 1 kelas sementara dengannya"ucap gronya dalam hati yang menoleh tak minat lalu fokus kembali ke buku tulisnya
"eyyy ... kamu ..."ucap seorang senior cewek
"me ?"tanya namja yang dimaksudkan gronya sambil menunjuk dirinya sendiri
"iya kamu ... duduk didepan sini sama teman kamu .."ucap senior cewek itu
"ah aku mau duduk dibelakang,malas didepan "ucap namja itu
"sudah duduk didepan,nanti kalau duduk di dbelakang kalian hanya bercanda"ucap senior cewek itu lagi
"ahh ndee .. nde... "ucap kesal namja itu lalu berjalan ke depan bersama temannya itu
"ok ..perkenalkan diri saya ... nama saya jung hyerim ,kalian bisa memanggil saya eunji "ucap eunji senior yeoja yang menyuruh juniornya duduk didepan
"kalau dia namanya mina"ucap eunji menunjuk temannya yang duduk di kursi meja guru,mina memberikan sapaan berupa lambaian tangan.
"aku mau absen dulu sebelum menjelaskan visi,misi AI SHS"ucap eunji lalu mengambil buku absensi
Lalu eunji mulai mengabsen.
"Choi youngjae"ucap eunji
"hadir"ucap youngjae orang yan duduk disamping namja yang tadi menabrak gronya di lapangan
.....
"kim hana "ucap eunji
"hadir "ucap gronya mengangkat jarinya,kim hana merupakan nama korea dari gronya somerville,orang yang disamping youngjae menoleh ke arah meja gronya
"park jin young "ucap eunji menoleh ke namja yang disebelah yougjae
"saya .."ucap cepat jin young dengan cepat menoleh ke eunji juga
"tapi panggil saya JR /Junior"sambung JR . eunji hanya melirik tak minat,lalu focus mengabsen lagi
Semua siswa/i pun selesai di absen
"kamu yang dibelakang ..."ucap eunji menunjuk gronya ,gronya menengok karena merasa duduk dibelakang .
"kamu pindah ke depan ... jangan duduk terlalu belakang "ucap eunji menunjuk kursi kosong di belakang JR
Gronya pun merapikan buku bukunya dan pindah ke tempat duduk di belakang JR
"ok min ... jelasin visi misi "suruh eunji lalu nyengir ke arah mina,mina mengambil buku panduan sekolah
Mina pun menjelaskan visi misi dan peraturan disekolah
20 menit kemudian mina sudah selesai membacakan visi misi sekolah
"sekarang pengenalan identitas kalian yah "ucap mina
"terus setelah selesai baru akan dijelaskan kegiatan kesiswaan"sambung mina lalu mengambil daftar absensi
"nam haeryung "ucap mina ,orang yang dipanggil menunjuk tangannya,dan dia duduk di sebelah gronya
"maju kedepan perkenalkan diri kamu"ucap eunji yang duduk di kursi meja guru . Haeryung pun maju kedepan kelas.
"annyeonghaseyo .. je iremen nam haeryung imnida ,kalian bisa memanggilku haeryung atau ryu "ucap ryu lalu tersenyum kecil
"asal sekolah Korean Intel School "ucap ryu lagi
"nice to know you all "sambung ryu
"ya sudah duduk lagi sana"ucap eunji cuek
Sudah 15 menit perkenalan didepan kelas.
"selanjutnya kim hana .."ucap mina . gronya pun maju kedepan kelas
"annyeonghaseyo je iremen kim hana imnida "ucap gronya
"kalian bisa memanggilku hana / gronya "sambung gronya
"wah ada bule nyasar"celetuk asal JR . Gronya dengan cepat melirik ke arah JR
"apa maksudmu "tanya gronya
"iya kau bule nyasar di korea "ledek JR , Gronya pun menatap sinis ke arah JR
"bule nyasar biasa aja ngeliriknya"ucap JR menahan tawa
"sudah sudah jangan berkelahi "ucap mina mencoba melerai
"gronya memang kau kewarganegaraan mana"tanya mina lalu berdiri di samping kanan gronya
"aku kewarganegaraan mexico "jawab gronya menengok ke arah mina
"woaah daebak .."ucap kagum eunji
"eomma / appamu yang orang mexico ?"tanya eunji
"eomma "jawab pelan gronya
"oh ... "ucap mina dan eunji
"ya sudah sana kamu kembali duduk "ucap eunji
Gronya kembali berjalan ke tempat duduknya. Gronya menatap sinis ke JR ,JR hanya melirik sekilas lalu menatap lagi kedepan. Gronya kembali ketempat duduknya.
"omo ... yeoja itu menyebalkan"ucap jr dalam hati
"aku berharap tak akan sekelas dengannya "sambung jr dalam hati
"ok sekarang kalian bisa istirahat ,diberikan waktu sekitar 30 menit untuk istirahat "ucap eunji
"dan ingat jangan sampai ada yang telat memasuki kelas atau akan terkena hukuman "sambung eunji lalu keluar kelas menyusul mina